21 Maret 2012

Kiat dan Tips Tata Rias Pengantin

Bagi seorang pengantin, memperhatikan tata riasnya merupakan hal yang sangat penting, karena selain tampil cantik, rias pengantin juga bisa membuat dia tampil percaya diri pada hari pernikahan.

rias pengantin

Ada beberapa tips simple yang bisa digunakan dalam tata rias pengantin:

- Agar rambut tertata dengan rapi, gunakan foam dan penjepit rambut.

- Tampilan jangan terlalu menor, gunakan make up yang tepat dan terkesan elegan.

- Perhatikan detail dari setiap make up pengantin, sehingga kita bisa mengkoreksi bila ada yang kurang.

- Gunakan make up untuk rias pengantin yang tahan air (waterproof) sehingga riasan tidak luntur terkena keringat.

Semoga tips singkat ini bisa membantu anda dalam tata rias pengantin. Selamat mencoba.(wk)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar